Lomba Design Pesawat Antariksa 2017 "Erlangga Back To School" [Gratis]

-Lomba-
Lomba Terbaru yang akan dibagikan dalam website lomba ini adalah lomba mengenai Design Pesawat Antariksa Tahun 2017. Perlombaan ini diselenggarakan dalam serangkaian atau rangkaian agenda "Erlangga Back To School".

Baca Juga: 10+ [Cara] Menjadi Desainer dan Memenangkan Lomba

Perlu dan penting setidaknya di pahami dalam lomba ini dilaksanakannya pada Tanggal 17 sampai 1 Juli di Mall Kota Kasablanka, Jakarta. Dengan biaya pendaftaran gratis.


Lomba Design Pesawat Antariksa

Tema pesawat yang di perlombakan adalah "Futuristik"


Syarat dan Ketentuan Lomba Design Pesawat Antariksa 2017 "Erlangga Back To School"

  • Dalam perlombaan ini pesertanya haruslah bersifat perorangan/Indivudial
  • Tidak ada biaya pendaftaran, alias gratis
  • Finalis dalam lomba ini yang terpilih wajib hadir di acara final, dengan ketenyuannya 30 menit sebelum acara dimulai. 
  • Adapun untuk keputusan seluruh juri tidak dapat dianggu gugat
  • Desain pesawat yang di lombakan harsulah sesuai dengan tema
  • Gambar di dalam desain ini berupa perspektif, dengan minimal ada 3 sisi dan disertakan konsep desain. 
  • Desain pesawat antariksa dapat berupa sketsa tangan atau menggunakan software/aplikasi desain.
  • Setiap peserta maksimal mengimkan hanya 2 desain yang berbeda
  • No sara
  • No plagiat
  • Deadline pengiriman dalam lomba sampai dengan tanggal 9 Juli 2017
  • Desain pesawat juga belum pernah atau diikutsertakan dalam lomba lain 
  • Untuk keseluruhan atau kesemua hasil desain yang dikirimkan menjadi properti Erlangga. 
  • Kirimkan desain yang diikutsertakan dalam lomba dalam bentuk JPEG/PDF 300 dpi
  • Peserta mengirimkan biodata diri melalui email ke: designpesawat@gmail.com dengan subjek LOMBA DESAIN PESAWAT ANTARIKSA.

Hadiah Lomba Design Pesawat Antariksa 2017 "Erlangga Back To School" [Gratis]

  • Bagi Pemenang dalam Juara 1 : Rp. 3.000.000
  • Juara 2 : Rp. 2.000.000
  • Juara 3 : Rp.1.000.000

Informasi selengkapnya mengenai Lomba Design Pesawat Antariksa 2017 "Erlangga Back To School" [Gratis], silahkan bisa langsung mengunjungi link berikut http://erlangga.co.id/backtoschool/desain-pesawat-antariksa/, atau bisa menghubungi Whatsapp : 0899 7754 513 (Fauzi) dan untuk alamat emailnya adalah fauzi.alamsyah@erlangga.co.id


Kompetisi 2024

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Lomba Design Pesawat Antariksa 2017 "Erlangga Back To School" [Gratis]"

Posting Komentar