Lomba Karya Tulis Ilmiah Nasional 2019 di Universitas Muhammadiyah Malang

-Lomba-
Hallo semuanya, kesempatan selanjutnya kami akan membagikan adanya Komeptisi Karya Tulis Ilmiah Tingkat Nasional Tahun 2019. Yang mana dalam acara ini sendiri diselengarakan oleh  HMJ "AGROTEKNOLOGI" Fakultas Pertanian Peternakan Universitas Muhammadiyah Malang.

Lomba Karya Tulis Ilmiah Nasional 2019 di Universitas Muhammadiyah Malang

Adapun untuk tema besar dalam kpmeptisi ini sendiri adalah sebagai berikut;
Peran Pemuda Dalam Mengatasi Era Agriculture 4.0 Untuk Mencapai Urban Farming Sustainable Goal
Subtema LKTI Nasional 2019

  • Energi Terbarukan
  • Lingkungan
  • Teknologi
  • Agrokompleks

Syarat dan Ketentuan LKTI Nasional di UMM


  • Peserta yang mendaftar dalam lomba menulis ini adalah mahasiswa/i yang ada di Indonesia
  • Mahasiswa/i yang mendaftar tersebut bisa berasal dari PTN ataupn PTS di Indonesia, dengan tingkatn D3 ataupun S1
  • Abtrak dan pendaftaran dalam lomba ini adalah gratis
  • Waktu dan pendaftaran dan Pengumpulan Abstrak (free) 20 Januari 2019 - 10 Februari 2019
  • Pengumuman Lolos Abstrak 17 Februari 2019
  • Pengumpulan Full Paper & Biaya Pendaftaran 19 Februari 2019 - 12 Maret 2019
  • Pengumuman Finalis 1 April 2019
  • Karya yang diajukan dalam lomba ini adalah karya asli
  • No plagiat
  • Karya juga haruslah sesuai dengan tema dalam lomba
  • Karya tidak mengandung unsur-unsur yang dilakang negara, seperti pornografi, sara, dan lain sebaginya
  • Kepenutusan pemenang dalam lomba tidak dapat dianggu gugat
  • Peserta dalam lomba wajib mengisi formulir pendaftaran secara online
  • Alamat untuk mendapatkan formulir tersebut bisa kalian klik disini
  • Adapun buku panduan dalam lombanya bisa kalian dapatkan disin
  • Jangan lupa baca juga Jadwal Lomba Tahun 2019

Hadiah Lomba Karya Tulis Ilmiah Nasional 2019 di Universitas Muhammadiyah Malang.


  • Juara 1 Uang Pembinaan Rp 3.000.000 + Trophy + Sertifikat
  • Juara 2 Uang Pembinaan Rp 2.000.000 + Trophy + Sertifikat
  • Juara 3 Uang Pembinaan Rp 1.000.000 + Trophy + Sertifikat
  • Juara Harapan 1 Souvenir + Sertifikat

Nah, itulah tadi adanya Lomba Karya Tulis Ilmiah Nasional 2019 di Universitas Muhammadiyah Malang. Semoga bisa bermanfaat untuk pembaca sekalian, adapaun jika ada pertanyaan silahkan menghubungi panitia dengan 0857-4845-9455 (Hermin), 0895-3578-52795 (Dwi Hastari), atau 0857-3629-4985 (Harisuddin)
Kompetisi 2024

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Lomba Karya Tulis Ilmiah Nasional 2019 di Universitas Muhammadiyah Malang"

Posting Komentar