Lomba Menulis Nasional 2020 [Journalist Writing Competition], Gratis

-Lomba-
Hallo semuanya para pembaca setia website informasi lomba, dalam postingan kali ini mimin akan membagikan terkait dengan adanya Journalist Writing Competition yang mana dalam agenda ini sendiri diselenggarakan dengan tanpa biaya pendaftaran, alias gratis. Jikalau kalian berminat silahkan simak syarat dan ketentuannya di bawah ini ya.

Lomba Menulis Nasional 2020

Adapun untuk tema utama yang diangkat dalam lomba ini adalah sebagai berikut;

  1. Apa yang dimaksud dengan Minyak Sawit Berkelanjutan?
  2. Minyak sawit ada di sekitar kita
  3. Mengapa kita harus menggunakan Minyak Sawit Berkelanjutan?

Syarat dan Ketentuan Peserta dalam Lomba Menulis Nasional 2020


  • Peserta yang bisa mendaftar dalam lomba ini merupakan jurnalis atau wartawan media cetak maupun online yang dibuktikan dengan kartu pers.
  • Peserta dalam lomba ini haruslah WNI
  • Peserta dalam kompetisi ini merupakan perseorangan bukan tim.
  • Jumlah tulisan yang dikirimkan oleh masing-masing peserta maksimal 1 karya 
  • Keikutsertaan dalam lomba ini tidak dipungut biaya, alias gratis dan free
  • Tulisan ditulis dalam bentuk karya indepth reporting sesuai dengan tema kompetisi serta belum pernah diikutsertakan dalam perlombaan lainnya;
  • Tulisan yang ditulis merupakan karya asli (orisinil) peserta, bukan terjemahan atau saduran/sejenisnya, setiap pelanggaran atas hak kekayaan intelektual orang lain yang dilakukan oleh penulis diluar tanggung jawab panitia dan akan diproses secara hukum. Tulisan peserta harus dapat dipertanggungjawabkan keasliannya (disertai surat pernyataan);
  • Setiap peserta tunduk dan taat terhadap ketentuan yang diberikan panitia lomba, serta peserta dianggap telah menerima dan menyetujui seluruh ketentuan dan persyaratan dalam lomba. Dan apabila ditemukan pelanggaran dimaksud keikutsertaan dapat dianulir oleh panitia;
  • Penilaian dilakukan oleh Tim Juri yang telah ditentukan oleh panitia;
  • Tim Juri akan melakukan penilaian berdasarkan kriteria sebagai berikut
  • Keputusan Dewan juri bersifat final dan tidak dapat diganggu gugat.
  • Tulisan dikirimkan kepada panitia melalui email: kompetisikonsumencerdas@gmail.com dengan subjek email [Karya Tulis: Nama Peserta - Judul Tulisan], dan paling lambat diterima panitia pada tanggal 17 Maret 2020 pukul 23.59 WIB
  • Jangan lupa baca juga jadwal lomba 2020 disini ya

Hadiah Lomba Menulis Nasional 2020



  • Juara I    : Rp 10.000.000; sertifikat; merchandise
  • Juara II   : Rp 5.000.000; sertifikat; merchandise
  • Juara III  : Rp 2.500.000; sertifikat; merchandise

Temen-temen, pengumuman pemenang dalam lomba ini akan diumumkan oleh panitia melalui email masing- masing peserta dan sosial media WWF dan Superindo pada tanggal 30 Maret
2020. Jikalau ada pertanyaan silahkan hubungi Winda Adelita Saragih dengan No. HP: +62 852-8019-7224. Atau klik panduan lengkapnya disini
Kompetisi 2024

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Lomba Menulis Nasional 2020 [Journalist Writing Competition], Gratis"

Posting Komentar