[GRATIS] Lomba Menulis Puisi Nasional 2026, Hadiah 50 Juta

-Lomba-

 

Lomba Menulis Puisi Nasional 2026
Hallo teman-teman semuanya dalam kesempatan kali inilah admin akan membagikan tentang adanya lomba menulis puisi dengan biaya pendaftarannya yang gratis lho ya. Dimana dalam ajang lomba puisi ini sendiri ada juga lomba baca puisi pada postingan sebelumnya.

Pastinya dalam lomba menulis puisi bisa banget simak ketentuan dan keterangan di bawah ini lho ya. Selain itu juga kalian semuanya yang mau ikutan dalam lomba menulis puisi bisa banget kalian semuanya baca tips menang dalam lomba menulis puisi.

Lomba Menulis Puisi Nasional 2026

Tema yang diangkat dalam lomba ini adalah sebagai berikut;

Cintai Bumi Kembali Setelah Sumatra Menangis atau Kembali Mencintai Bumi Setelah Sumatra Menangis

Syarat dan Ketentuan Lomba Menulis Puisi Nasional 2026

  1. Peserta yang bisa mendaftar dalam lomba ini sendiri hanya diperbolehkan mengirim 1 (satu) puisi esai.
  2. Peserta wajib mengikuti media sosial Denny JA Foundation (@dennyjafoundation di Instagram, TikTok, Thread, dan Facebook: Denny JA-Foundation) dan menyebarkan poster lomba ke 3 grup WhatsApp/Telegram/Instagram, yang dibuktikan dengan screenshot saat pendaftaran.
  3. Puisi Esai harus ditulis sekitar 500 kata (di luar catatan kaki).
  4. Karya harus asli, belum pernah dipublikasikan, atau memenangkan kompetisi lain.
  5. Puisi Esai wajib disertai minimal 1 catatan kaki yang menunjukkan fakta peristiwa yang diangkat.
  6. Naskah tidak boleh menyinggung SARA, menampilkan kekerasan secara eksplisit, dan pornografi.
  7. Naskah diposting di media sosial peserta dengan me-tag akun @dennyjafounfation.
  8. Naskah dikirim dalam format Ms. Word (.doc, .docx) melalui tautan pendaftaran disini
  9. Format Ms. Word: Margin kiri 4 cm, kanan/atas/bawah 3 cm, huruf Times New Roman 12pt, spasi 1,15, ukuran kertas A4.
  10. Biodata (nama lengkap, foto, alamat, nomor WhatsApp, email, dan username media sosial) dicantumkan di halaman terakhir terpisah dari puisi.
  11. Jadwal lomba 2026 bisa banget kalian semuanya simak juga ya

Timeline Lomba Menulis Puisi Nasional 2026

  • Batas akhir pendaftaran dan pengiriman: 25 Januari 2026.
  • Seleksi administrasi: 26 Januari - 30 Januari 2026.
  • Penilaian: 1 Februari - 8 Februari 2026.
  • Pengumuman Pemenang: 10 Februari 2026.
  • Pengiriman hadiah: 12 Februari - 16 Februari 2026.

Hadiah Lomba Menulis Puisi Nasional 2026

Total hadiah adalah Rp 50.000.000 untuk 50 pemenang.
  • Juara Pertama (1 orang): Rp 10.000.000 + e-Sertifikat.
  • Juara Kedua (1 orang): Rp 5.000.000 + e-Sertifikat.
  • Juara Ketiga (1 orang): Rp 3.000.000 + e-Sertifikat.
  • Karya terpilih akan dijadikan buku digital.
Itualh saja informasi yang bisa admin bagikan pada kalian semuanya tentang adanya lomba menulis puisi nasional di Tahun 2026 dengan biaya pendaftarannya yang gratis. Semoga saja memberikan wawasan bagi kalian semuanya yang mau ikutan lho ya.
Kompetisi 2025

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "[GRATIS] Lomba Menulis Puisi Nasional 2026, Hadiah 50 Juta"

Posting Komentar