[GRTAIS] Lomba Film Pendek Nasional 2021 di Kemdikbud RI

-Lomba-

 

Hallo temen-temen semuanya, pada postingan kali ini mimin akan memabgikan tentang adanya lomba-lomba gratis lagi nih. Khususnya terkait dengan lomba membuat video pendek tingkat nasional di tahun 2021.

Adapun perlombaan ini diselenggarakan oleh Balai Pengembangan Media Televisi Pendidikan (BPMTP), sebagai salah satu unit pelaksana teknis di lingkungan Pusat Teknologi Informasi dan Komunikasi (Pustekkom) Kementerian Pendidikan Nasional dan Kebudayaan (Kemdikbud) RI. Bagi yang berminat yuk simak ketentaunnya ya.

Lomba Film Pendek Nasional 2021

Nah, temen-temen sebelumnya perlu dipahami bahwa kompetisi ini dilakukan dalam rangka Kalian Festival Video Edukasi 2021. Yang mengakat tema dalam lomba sebagai berikut;

BERKARYA PENUH MAKNA, MEMBANGUN KARAKTER BANGSA YANG BERBUDAYA, NASIONALIS DAN RELIGIUS

Syarat dan Ketentuan  Lomba Film Pendek Nasional 2021

  1. Peserta yang bisa mendaftar dalam kompetisi ini ialah para pelajar, mahasiswa, dan masyarakat umum
  2. Dimana untuk tema lomba video pembelajaran di khususnya bagi Guru, Lomba Film Pendek bertema pendidikan Karakter (Umum/Mahasiswa, Pelajar) dan khususnya Lomba Iklan Layanan Masyarakat untuk Pendidikan (Umum/Mahasiswa, Guru, dan Pelajar)
  3. Perlombaan ini sendiri sangat terbuka untuk masyarakat umum baik perseorangan atau dilakukan secara kelompok.
  4. Biaya pendaftaran dalam lomba ini adalah gratis ya temen-temen
  5. Oh iya setiap peserta yang mendaftar hanya bisa untuk mengirimkan karya maksimal 2 karya untuk masing-masing kategori
  6. Karya yang diikutsertakan dalam lomba-lomba ini haruslah karya asli, artinya original yakni karya sendiri yang dinyatakan dengan surat pernyataan  bermeterei.
  7. Karya yang diikutrakan dalam lomba ini tentusaja festival tidak mengandung unsur SARA dan Non partisan atau mengandung unsur politik tertentu
  8. Peserta dalam lomba lomba ini bisa melakukan pendaftaran pada tanggal 1 April 2021
  9. Sedangkan deadline dalam lomba sampai dengan tanggal 1 September 2021
  10. Keputusan pemenang dalam lomba tidak dapat dianggu gugat

Hadiah Lomba Film Pendek Nasional 2021 di Kemdikbud RI

Untuk para pemenang dalam lomba ini akan mendapatkan total hadiah 189 juta rupiah.

Itulah saja temen-temen semuanya. Yang bisa mimn share dan bagikan pada kalian tentang adanya Lomba Film Pendek Nasional 2021 di Kemdikbud RI dengan biaya pendaftaran gratis. Untuk yang pengen tahun info lengkapnya cek saja disini atau menghubungi pihak penyelenggara dengan WA 0822 4245 8968

Kompetisi 2024

Subscribe to receive free email updates:

1 Response to "[GRTAIS] Lomba Film Pendek Nasional 2021 di Kemdikbud RI"

Unknown mengatakan...

Cara join gimana ya? Soalnya aku mau ikut lomba ini...

Posting Komentar