Lomba Video Pendek BNPT Nasional 2020, Gratis

-Lomba-
Hallo semuanya para pembaca website informasi lomba. Dalam postingan kali ini ya, mimin akan share nih terkait dengan adanya kompetisi membuat video tingkat nasional. Yang mana dalam ajang ini sendiri sepenuhnya diselenggarakan oleh BNPT dengan biaya pendaftaran gratis. Bagi kalian yang mau ikutan segera saja ya melakukan pendaftaran.

Lomba Video Pendek BNPT Nasional 2020

Tema utama yang diangkat dalam ajang yang diselenggarakan oleh BNPT Republik Indonesia, khususnya Bidang Pemuda dan Pendidikan Subdit Pemberdayaan Masyarakat  ini agenda ini adalah sebagai berikut;
Kita Indonesia 

Syarat dan Ketentuan Lomba Video Pendek BNPT Nasional 2020


  • Peserta yang bisa ikutan dalam lomba ini adalah pelajar di Indonesia, baik dari sekolah sswata ataupun negeri
  • Peserta dalam lomba haruslah WNI
  • Peserta dalam ajang agenda khususnya kompetisi membuat video ini haruslah mengisi formulir pendaftaran
  • Adapun formulir pendaftaran dalam Lomba Video Pendek BNPT Nasional 2020 bisa kalian dapat disini
  • Peserta dapat berupa perorangan atau kelompok
  • Peserta dapat mengirimkan lebih dari satu karya Video pendek.
  • Ketika mengikuti lomba setiap peserta menyertakan biodata diri atau fotokopi Kartu pelajar yang masih berlaku (1 perwakilan).
  • Durasi Video maksimal 5 menit untuk setiap karya
  • Video pendek diproduksi dalam Bahasa Indonesia. Apabila terdapat narasi atau dialog dalam Bahasa daerah, harus diberikan subtitle Bahasa Indonesia.
  • Karya yang dibuat dan diikutserkana dalam lomba merupakan karya orisinil dan tidak melanggar hak kekayaan intelektual pihak manapun.
  • Konten dalam video sepenuhnya menjadi tanggung jawab peserta.
  • Biaya pendaftaran dalam lomba adalah gratis, alis free
  • Softcopy karya dikirim ke email : pemudadanpendidikan@gmail.com disertai dengan biodata / kartu identitas peserta dan link video di youtube. Subjek e-mail: Video pendek. Judul Karya. Nama Sekolah dan Provinsi. Contoh: Video pendek. Indahnya Keragaman- SMAN 39 Jakarta.
  • Hasil lomba tingkat Nasional sesuai waktu yang ditentukan dan hasil lomba final Tingkat Nasional diumumkan tanggal 30 November 2020
  • Sedangkan deadline pendaftaran dalam ajang lomba ini sampai dengan akhir oktober Tahun 2020
  • Keputusan pemenang dalam lomba tidak dapat dianggu gugat
  • Jangan lupa baca juga ya jadwal lomba 2020

Hadiah Lomba Video Pendek BNPT Nasional 2020

Total hadiah yang diperebutkan dalam lomba ini adalah 100 juta

Itulah tadi informasi lengkap yang bisa kami bagikan kepada kalian terkait dengan adanya Lomba Video Pendek BNPT Nasional 2020. Jika masih ada pertanyaan silahkan bisa menghubungi narahubung dengan nama Andi Subhan M : 0812 8448 2287 dan Putra : 081318288566
Kompetisi 2024

Subscribe to receive free email updates:

1 Response to "Lomba Video Pendek BNPT Nasional 2020, Gratis"

Rahdila Haura mengatakan...

gratis biaya pendaftaran kah?

Posting Komentar