[GRATIS] Lomba Video Dokumenter Nasional 2023, Hadiah 27 Juta

-Lomba-

 

Hai kalian semuanya admin informasi lomba akan membagikan kembali nih tentang adanya lomba membuat video pendek nasional dengan jenis videonya berupa video dokumenter dengan hadiah totalnya sendiri ialh 27 Juta lho ya.

Pastinya, dalam event ini sendiri diselenggarakan oleh Direktorat Jenderal Pengendalian Pencemaran dan Kerusakan Lingkungan meskipun tidak termasuk dalam list lomba kementrian 2023 namun tetap saja ada kementrian lain juga yang menyelenggaraan lomba ya.

Lomba Video Nasional 2023

Tema yang diangkat dalam lomba ini sendiri adalah sebagai berikut;

Aksi Kolaborasi Generasi Muda Untuk Lingkungan yang Baik dan Sehat

Syarat dan Ketentuan Lomba Video Nasional 2023

  1. Peserta dalam lomba ini tentu saja terbuka bagi masyarakat Indonesia secara umum lho ya, baik pelajar, mahasiswa, atau siapa saja bisa kok ikutan dalam lombanya
  2. Peserta dalam lomba ini juga hanya terbuka bagi WNI saya ya aliasnya Warga Negera Indonesia lho
  3. Disisi lainnya untuk peserta dalam lomba ini juga ditujukan kepada para generasi muda untuk dapat menuangkan kreativitasnya dalam menyampaikan gagasan dan aksi melestarikan lingkungan yang dikemas melalui media audio-visual lho ya
  4. Karya ide yang diikutsertakan dalam lomba membikin video sekaligus diikutsertakan dalam event Lingkungan dalam rangka Hari Lingkungan Hidup Sedunia Tahun 2023 ini sendiri haruslah memiliki ide yang asli dari para pesertanya ya
  5. Karya yang diikutsertakan dalam lombanya sendiri belum pernah dipublikasikan, dan belum pernah diikutsertakan dalam perlombaan apapun.
  6. Peserta dalam lombanya sendiri juga mendaftarkan diri sebagai kelompok. Satu kelompok maksimal terdiri dari 5 (lima) orang;
  7. Perlombaan ini hanya dapat diikuti oleh semua peserta yang berusia minimal 18 tahun dan maksimal 25 tahun pada tanggal 18 Agustus 2023 dibuktikan dengan melampirkan Kartu Tanda Penduduk (KTP)
  8. Bagi mahasiswa, data diri dilengkapi dengan Surat Keterangan Aktif sebagai Mahasiswa dari institusi pendidikan
  9. Peserta dalam lombanya sendiri dapat berasal dari institusi pendidikan yang berbeda dan kami sarankan memiliki latar belakang pendidikan/keilmuan yang berbeda (multidisiplin)
  10. Adapun untuk durasi karya maksimal 7 (tujuh) menit (termasuk credit title)
  11. Batas akhir pendaftaran yang diikutsertakan dalam lomba paling lambat, tepatnya pada Tanggal Kamis, 6 April 2023, Pukul 23.59 lho ya
  12. Kalian yang mau ikutan dalam event ini juga bisa ya untuk tetap melihat jadwal lomba 2023 sekaligus kalian juga bisa melihat tips juara dalam lomba membuat video

Hadiah Lomba Video Pendek Nasional 2023

Total Penghargaan bagi para pemenang lomba adalah sebesar Rp 27.000.000,- (dua
puluh tujuh juta rupiah) dan dipotong pajak. Dimana khusus untuk Juara Umum 1, 2, dan 3 akan mendapatkan uang pembinaan dan Sertifikat dari Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan. Uang pembinaan akan diberikan sebagai berikut:
  1. Juara 1 : Rp 10.000.000,-
  2. Juara 2 : Rp 8.000.000,-
  3. Juara 3 : Rp 6.000.000,-
Penyutradaraan Terbaik (Uang Pembinaan Rp.1.000.000,- dan Sertifikat) ditentukan berdasarkan pengemasan, pengubahan ide menjadi cerita, dan penyatuan berbagai unsur dalam karya video. Disisi lainnya Sinematografi Terbaik (Uang Pembinaan Rp. 1.000.000,- dan Sertifikat) Ditentukan berdasarkan visualisasi dan teknik pengambilan gambar dalam karya video. Penyuntingan Gambar Terbaik (Uang Pembinaan Rp. 1.000.000,- dan Sertifikat) ditentukan berdasarkan teknik editing dan sinkronisasi cerita dalam karya video.

Itulah saja informasi yang bisa admin bagikan pada kalian tentang adanya lomba membuat video pendek nasional 2023 dengan biaya pendaftaran gratis. Semoga saja melalui video ini sendiri bisa memberikan edukasi kepada masyarakat secara luas lho ya

Kompetisi 2024

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "[GRATIS] Lomba Video Dokumenter Nasional 2023, Hadiah 27 Juta"

Posting Komentar